Apa sebabnya Rasulullah Saw hijrah ke Madinah dan apa yang telah di perbuat kaum kafir terhadap umat Islam
Sebab Rasulullah hijrah ke Madinah adalah karena kaum yang mengikuti Rasulullah selama berjuang bersama Rasulullah, mereka mendapat cercaan, hinaan, dan siksaan dari kaum Kafir Quraisy.