Apa upaya perusahaan dalam mendidik etika karyawan​

Posted on

Apa upaya perusahaan dalam mendidik etika karyawan​

Jawaban:

Mengetahui Insight Karyawan Melalui Survei. …

Membuat Perayaan Bersama di Tempat Kerja. …

Membuat Kegiatan di Luar. …

Membangun Hubungan antar Departemen. …

Memberikan Karyawan Reward and Recognition.

Etika bisnis merupakan cara atau sikap dalam bisnis ataupun organisasi, yang mencakup aspek yang sangat luas berkaitan dengan masyarakat luas, pribadi ataupun dengan perusahaan. Etika yang berkaitan erat dengan norma dan peraturan yang ada dalam masyarakat. Etika bisnis membahas banyak hal didalam kehidupan masyarakat, terutama didalam suatu perusahaan tempat kita bekerja.

Didalam suatu perusahaan haruslah ada etika dalam bekerja dan menjalankan tugas dengan baik, etika bisnis dalam perusahaann menjadi standard dan pedoman bagi semua karyawan yang terlibat dalam manajemen perusahaan. Pedoman untuk mejalankan pekerjaan atau tugas yang sudah menjadi kewajiban karyawan untuk melaksanakannya dilandasi dengan sikap yang jujur dan professional dalam bekerja.

Dalam perusahaan etika bisnis guna untuk membentuk peraturan atau norma dan perilaku karyawan dalam menjalin hubungan yang baik dengan perusahaan, atasan, rekan kerja, ataupun pemegang saham dan pihak luar lainnya

Penjelasan: