Apa yang di maksud dengan benua
BENUA adalah daratan yang sangat luas di permukaan bumi
Benua Adalah Daratan Yang Sangat Luas Yang Berada Di Permukaan Bumi.Benua diidentifikasi lebih berdasarkan konvensi daripada kriteria-kriteria baku. Ada tujuh wilayah yang umum dianggap sebagai benua, yaitu: Asia, Afrika, Amerika Utara, Amerika Selatan, Antartika, Eropa, dan Australia.