Apa yang di maksud dengan kerajinan lembah tekstil dan tuliskan jenis-jenis kerajinan limbah tekstil?
Kerajinan Limbah Tekstil Adalah usaha memberi nilai tambah dari barang barang sisa / Residu Tekstil.
Contoh Kerajinan benda tekstil di bedakan menjadi dua yaitu benda hias dan benda pakai. jenis yang termasuk benda hias adalah Hiasan dinding dan Sarung bantal kursi sedangkan yang termasuk dalam jenis benda pakai adalah bad cover, sarung bantal, tirai, tutup aqua galon, tutup kulkas, taplak meja, tutup tudung saji dan lain lain