Apa yang di sebut penyerbukan sendiri​

Posted on

Apa yang di sebut penyerbukan sendiri​

Jawaban:

1. Autogami atau Penyerbukan Sendiri. Autogami atau penyerbukan sendiri merupakan sebuah proses penyerbukan atau berpindahnya serbuk sari dari kepala sari menuju ke kepala putik. Proses tersebut secara khusus terjadi pada bunga yang sama atau antar bunga yang berbeda namun masih dalam satu tanaman

Penjelasan:

maaf klo slh