Apa yang dimaksud dengan anak sholeh
Jawaban Terkonfirmasi
Anak shaleh adalah anak yang selalu ta'at menjalakan perintah Allah dan rasulullah . Anak yang shaleh juga merupakan anak yang selalu menjauhkan diri dari segala perbuatan yang Allah dan rasulullah larang.
Pembahasan
Berikut beberapa contoh perilaku seorang anak shaleh
- Berbakti kepada kedua orang tua
- Shalat 5 waktu berjamaah pada awal waktu
- Puasa penuh pada bulan ramadhan kecuali ada udzhur syar'i
- Banyak melakukan amal ibadah sunnah seperti puasa senin kamis dan shalat rawatib
- Rajin bersedekah kepada orang yang membutuhkan
- Selalu jujur dan amanah dalam menjalani kehidupan
- Selalu rendah hati dan tidak pernah sombong
- Mudah memaafkan orang lain
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang contoh sikap seorang anak yang berbakti kepada kedua orang tau, di link brainly.co.id/tugas/24405622#
- Materi tentang kaitan antara ketauhidan dengan berbakti kepada kedua orang tua, di link brainly.co.id/tugas/22529392#
- Materi tentang contoh perilaku berbakti kepada kedua orang tua, di link brainly.co.id/tugas/24098584#
- Materi tentang keberkahan berbakti kepada kedua orang tua, di link brainly.co.id/tugas/23911808#
- Materi tentang berbakti kepada kedua orang tau, di link brainly.co.id/tugas/24165422#
==================================================
Detail jawaban
Kelas : X
Mata pelajaran : Agama
Bab : Sayang, Patuh dan Hormat Kepada Orang Tua dan Guru
Kode soal: 10.14.8
Kata kunci : Berbakti kepada kedua orang tua, anak yang shaleh, menjalankan perintah Allah