Apa yang dimaksud dengan induksi sendiri (self induktion)?
Arus baru yang diinduksikan oleh medan magnet yang berubah akan selelalu melawan perubahan arus pada kumpuran.efek semacam ini,dimana sebuah kumpuran menginduksikan arus pada dirinya sendiri disebut sebagai indukai siri (self induktion)
Arus baru yang diinduksikan oleh medan magnet yang berubah akan selalu melawan perubahan arus pada kumparan. Efek semacam ini, dimana sebuah kumparan menginduksikan arus pada dirinya sendiri disebut sebagai induksi diri (self induction).