Apa yang dimaksud dengan riba fudhul​

Posted on

Apa yang dimaksud dengan riba fudhul​

Jawaban:

Menurut ulama Hanafiyah, riba fadladalah : "tambahan zat harta pada akad jual beli yang di ukur dan sejenisnya". Dengan kata lain, riba fadl adalah jual beli yang mengandung unsur riba pada barang sejenis dengan adanya tambahan pada suatu benda tersebut.

Penjelasan:

maaf kalau salah

Jawaban:

Pertukaran atau jual beli barang ribawi dengan kuantitas, kualitas, atau kadar takaran yang berbeda. Barang ribawi itu sendiri disebutkan dalam hadits sebagai emas, perak, gandum, gandum merah, garam, dan kurma.

Penjelasan:

semoga bermanfaat