Apa yang dimaksud komik? sebutkan cirinya

Posted on

Apa yang dimaksud komik?
sebutkan cirinya

Jawaban:

Komik adalah Suatu karya berupa gambar gambar Yang disusun dan dilengkapi kata kata berupa percakapan.

Ciri ciri Komik :

  • Menyampaikan cerita melalui Gambar
  • Menggunakan bahasa yang mudah dipahami
  • Biasanya bersifat kepahlawanan
  • Biasanya bersifat humoris

Penjelasan:

Komik adalah gambar cerita yang ditulis dengan tujuan untuk menghibur pembaca.

Percakapan di dalam komik biasanya ditulis di dalam balon balon kata.

Jenis jenis komik :

  • Komik Strip

Komik strip terdapat di majalah majalah dan koran.

  • Komik buku

Komik Buku adalah komik yang dikemas dalam bentuk buku dan menampilkan cerita yang lengkap.

  • Komik Online

Komik Online terdapat di website website online dan Aplikasi komik.