Apa yang Dimaksut Dengan kain perca?
Kain perca itu kain sisa sisa hasil yang digunakan…..jadi ketika kita membuat sesuatu dengan kain terus kan ada lebihannya lha lebihannya itu ialah kain perca
Kain perca merupakan sisa kain dari proses penjahitan. Sepintas kain sisa ini adalah kain yang tidak memiliki manfaat, tapi sebenarnya sisa kain ini dapat dimanfaatkan menjadi suatu produk yang berguna. Daripada terbuang menjadi sampah lebih baik digunakan sebagai barang yang lebih berguna. Kain perca ini dapat dimanfaatkan menjadi barang-barang kerajinan tangan seperti tas, sarung bantal, ataupun produk-produk yang lain.