Apa yang harus diperlukan oleh pelaku usaha dalam menghadapi mea

Posted on

Apa yang harus diperlukan oleh pelaku usaha dalam menghadapi mea

Jawaban Terkonfirmasi

1.Meningkankan cinta terhadap produk lokal

2.Melakukan pemasaran produk dengan baik

3.Menciptakan desain yang original

4.Meningkatkan dalam pelayanan

Penjelasan

Hallo teman- teman BrainlyLovers!!! di waktu luang kali ini kita bersama- sama akan  mencoba melakukan menjawab pertanyaan yang berhubungan dengan pelajaran sekolah menengah pertama mata pelajaran ilmu pengetahuan sosial. Semangat belajar yaa semoga sukses!!!

1.Meningkatkan kecintaan terhadap produk lokal

Masyarakat harus memiliki rasa bangga terhadap produl lokal indonesia dengan hanya memanfaatkan sdm bangsa indonesia dan juga sda dari negara indonesia, diharapkan mampu meningkatkan perekonomian bangsa indonesia pada mea ini.

2.Melakukan pemasaran produk dengan baik

Bagi para pengusaha indonesia diharapkan ikut berperan aktif melakukan pameran produk sendiri baik di luar negeri maupun di dalam negeri sendiri sebagai ajangn untuk promosi.

3.Menciptakan desain yang original

Sebagian besar konsumen yang jeli selalu akan memperhatikan originalitas suatu produk, tidak yang hanya ‘kw’ saja. Oleh karena itu sangat penting bagi industri kreatif untuk selalu memperhatikan originalitas pada produk yang dibuat.

4.Meningkatkan dalam pelayanan

Setelah menciptakan desain yang original, kemudian yang harus dilakukan oleh para pengusaha yaitu meningkatkan pelayanan yang baik sehingga membuat kepuasan pelanggan itu sendiri.

Pelajari lebih lanjut

Adik-adik semua masih kepingin belajar materi ilmu pengetahuan sosial kan? Yuk adik-adik cek link di bawah ini yaa!!! Semoga dapat membantu adik-adik dalam belajar dan semoga membantu ya

1.contoh perubahan sosial budaya yang terjadi akibat konflik pada link berikut brainly.co.id/tugas/17924582

2. dampak positf dan negatif dari globalisasi pada link berikut brainly.co.id/tugas/2859776

3. manusia dan kebudayaan merupakan dua hal yang tidak dapat dipisahkan pada link berikut brainly.co.id/tugas/9409076

Detail jawaban

Kelas: 9

Mapel: ilmu pengetahuan sosial

Bab: kerjasama ekonomi internasional

Kode: 9.10.16

Kata kunci: peran pengusaha dalam menghadapi mea, menciptakan produk yang original, meningkatkan pelayanan

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban