Apa yang terjadi apabila terjadi kerugian dalam wesel tagih?​

Posted on

Apa yang terjadi apabila terjadi kerugian dalam wesel tagih?​

Jawaban Terkonfirmasi

Wesel tagih merupakan wesel yang dikeluarkan oleh sebuah perusahaan kepada perusahaan lain karena belum bisa membayar saat penyerahan barang. Jika harga suatu barang tersebut dapat memberikan dampak kerugian maka dapat memberikan beban bunga yang besarannya sesuai dengan besaran suku bungan bank. Kerugian dalam wesel tagih diakibatkan karena usaha pelanggan ditutup

Penjelasan:

Piutang dibedakan menjadi beberapa jenis yaitu sebagai berikut :

  1. Piutang dagang atau usaha, adalah piutang yang berasal dari penjualan suatu produk baik barang atau jasa kepada perusahaan lain secara kredit. Piutang usaha yang tidak dapat ditagih disebut kerugian piutang yang disebabkan oleh beberapa hal, seperti pelanggan tidak menanggapi penagihan dari perusahaan yang memberikan piutang, usaha pelanggan ditutup dan kegagalan dalam menghubungi atau mencari lokasi usaha pelanggan
  2. Piutang wesel atau wesel tagih adalah perjanjian tertulis untuk membayar piutang dalam jangka waktu tertentu. Berikut ciri-ciri wesel tagih yaitu :
  • Surat ditandatangani oleh perusahaan yang membuat janji
  • Pihak yang menerima uang dari wesel tagih disebut payee, sedangkan pihak yang membuat janji disebut maker
  • Terdapat tanggal penerbitan wesel dan nilai nominal yang telah disepakati di awal
  • Terdapat tanggal jatuh tempo (due date) yaitu tangga saat wesel harus dibayar
  • Terdapat bunga yang harus dibayarkan

Pelajari lebih lanjut

  1. Materi tentang wesel tagih : brainly.co.id/tugas/20144646

Detil Jawaban

Kelas : XII (SMA)

Mapel : Ekonomi

Bab : Akuntansi sebagai sistem informasi

Kode : 12.12.1

Kata kunci : Wesel tagih