Apa yg dimaksud simbiosis mutualisme​

Posted on

Apa yg dimaksud simbiosis mutualisme​

Jawaban:

> Simbiosis mutualisme adalah ketergantungan antara dua makhluk hidup yang saling menguntungkan. Artinya, dalam hubungan kedua organisme ini tidak ada pihak yang dirugikan.

Pada umumnya, makhluk hidup yang melakukan simbiosis mutualisme akan mengalami kerugian jika tidak melakukan simbiosis. Oleh karena itu kehadiran makhluk hidup lain menjadi begitu penting baginya.

> Contoh simbiosis mutualisme adalah hubungan antara kupu-kupu dan bunga. Dimana bukan saja kupu-kupu atau lebah saja yang diuntungkan dengan mendapat sari makanan dari bunga, Bunga juga terbantu dalam penyerbukan berkat adanya kupu-kupu dan lebah.

Penjelasan:

semoga bermanfaat ya

maaf kalau salah : )

Jawaban:

Simbiosis Mutualisme adalah kertergantungan antara dua mahkluk hidup yang saling menguntungkan.

Contohny Seperti Burung dan Kerbau