Apa yg disebut dengan putik
Jawaban:
⇒ Putik adalah salah satu organ reproduksi pada tumbuhan yang berperan sebagai alat reproduksi generatif betina.
Penjelasan:
⇒ Putik biasanya terletak di bagian tengah bunga, dikelilingi oleh benang sari.
⇒ Bagian putik berupa bakal buah dan bakal biji, yang apabila terjadi penyerbukan maka akan terbentuk buah dan biji.
⇒ Selain itu terdapat Benang sari, yang berperan sebagai alat reproduksi generatif jantan pada tumbuhan, terletak di sekitar putik atau mengelilingi putik.
maaf kalo salah
putik merupakan organ/alat perkembangbiakan pada bunga betina 🙂