Apabila diketahui dua garis berpotongan sehingga dua sudut membelakangi memiliki titik potong disebut​

Posted on

Apabila diketahui dua garis berpotongan sehingga dua sudut membelakangi memiliki titik potong disebut​

Jawaban:

sudut bertolak belakang

Penjelasan dengan langkah-langkah:

sudut bertolak belakang jika ada 2 garis yang berpotongan dua sudut yang letaknya saling membelakangi tolak-menolak. potong disebut sudut yang bertolak belakang

Jawaban:

sudut bertolak belakang

Penjelasan dengan langkah-langkah:

kalo salah maaf yoh