Apakah air laut tergolong elektrolit kuat, lemah, atau nonelektrolit?
Jawaban Terkonfirmasi
Elektrolit kuat karena air laut mengandung garam (NaCl), yang derajat ionisasinya = 1 dan reaksi ionisasinya merupakan reaksi yang berkesudahan.
NaCl = Na^+1 + Cl^-1
Semoga membantu, maaf kalau salah.
Elektrolit kuat ,karena terdapat gelembung dan lampu menyala terang, itu tandanya ada daya hantar listrik. semoga bisa membantu.