Apakah kamu pernah melihat rambu rambu lain di jalan? jelaskan tentang rambu rambu tersebut!​

Posted on

Apakah kamu pernah melihat rambu rambu lain di jalan? jelaskan tentang rambu rambu tersebut!​

Jawaban:

Ya .salah satunya

itu menandakan bahwa ada sebuah tempat istirahat.ada mushola.ada tempat pengisian bensin.dan ada hotel atau apartement.

Penjelasan:

JADIKAN JAWABAN YG TERBAIK YA

Jawaban:

nyoh

Penjelasan:

Jenis

Menurut cara pemasangan

Menurut cara pemasangannya, rambu lalu lintas dapat dikelompokkan sebagai:

1. Rambu tetap

Rambu tetap merupakan rambu lalu lintas yang dipasang secara tetap (permanen) di sisi jalan.

2. Rambu sementara

Rambu sementara merupakan rambu yang dipasang dan berlaku hanya beberapa waktu, dapat ditempatkan sewaktu-waktu dan dapat dipindah-pindahkan. Rambu jenis baru yang ditetapkan melalui Keputusan Menteri Nomor 61 Tahun 1993 ini digunakan untuk perambuan sementara di zona konstruksi. Dalam keadaan dan kegiatan tertentu dapat digunakan rambu lalu lintas sementara. Penempatan dan penggunaan rambu lalu lintas sementara yang bersifat perintah dan larangan dapat didukung atau dijaga oleh petugas dari Kepolisian Negara Republik Indonesia. Rambu lalu lintas sementara dapat berupa rambu peringatan, rambu larangan, rambu perintah, dan rambu petunjuk.[2]

Rambu peringatan sementara dipasang untuk memberi informasi adanya:

jalan rusak

pekerjaan jalan

perubahan lalu lintas secara tiba-tiba atau situasional

tidak berfungsinya alat pemberi isyarat lalu lintas

pemberian prioritas pada Pengguna Jalan

bencana alam

kecelakaan lalu lintas

kegiatan keagamaan

kegiatan kenegaraan

kegiatan olahraga

kegiatan budaya.

Rambu Lalu Lintas sementara harus memenuhi ketentuan:

dibuat dalam bentuk konstruksi yang dapat dipindahkan

dipasang dalam jangka waktu terbatas sesuai dengan keadaan atau kegiatan tertentu.

Menurut perlengkapan rambu

Artikel utama: Rambu lalu lintas § Fungsi dan Perlengkapan Rambu

Menurut perlengkapan pemasangan rambu, rambu lalu lintas dapat dibedakan menjadi:

Rambu konvensional

Rambu elektronik

Rambu peringatan

Rambu peringatan digunakan untuk memberi peringatan kemungkinan ada bahaya di jalan atau tempat berbahaya pada jalan dan menginformasikan tentang sifat bahaya. Kemungkinan ada bahaya merupakan suatu kondisi atau keadaan yang membutuhkan suatu kewaspadaan dari pengguna jalan. Keadaan yang membutuhkan suatu kewaspadaan dari pengguna jalan antara lain: kondisi prasarana jalan, kondisi alam, kondisi cuaca, kondisi lingkungan, dan lokasi rawan kecelakaan.

Rambu peringatan tetap

Rambu peringatan tetap merupakan rambu peringatan yang sifat pemasangannya tetap atau permanen serta tidak dapat dipindah-pindah tempat pemasangannya. Rambu peringatan tetap memiliki ciri-ciri:

warna dasar kuning

warna garis tepi hitam

warna lambang hitam

warna huruf dan/atau angka hitam.

Rambu peringatan terdiri atas rambu:

peringatan perubahan kondisi alinyemen horizontal

peringatan perubahan kondisi alinyemen vertikal

peringatan kondisi jalan yang berbahaya

peringatan pengaturan lalu lintas

peringatan lalu lintas kendaraan bermotor

peringatan selain lalu lintas kendaraan bermotor

peringatan kawasan rawan bencana

peringatan lainnya

peringatan dengan kata-kata

keterangan tambahan tentang jarak lokasi kritis

peringatan pengarah gerakan lalu lintas.