Apakah makna kerakyatan dalam sishankamrata
Kerakyatan
⇒ Maksudnya yaitu pelaksanaan pertahanan dan keamanan negara diabdikan oleh seluruh rakyat demi kepentingan bersama.
Pembahasan: kita perlu mengadakan pembelaan negara meski negara kita sudah merdeka dikarenakan Sistem bela negara merupakan tindakan yang dilakukan oleh seluruh warga negara dalam komponen semesta, yang mengutamakan kepentingan kedaulatan dan keutuhan Negara diatas Kepentingan Individu atau kelompok golongan. dan segala ancaman tidak mengenal waktu dalam hal ancaman integrasi dan kedaulatan negara. makna kerakyatan dalam sishankamrata adalah segala bentuk pertahanan dan keamanan diabadikan untuk rakyat sebagai kepentingan bersama
Dalam keadaan tertentu, setiap warga negara wajib membela bangsa Indonesia, bela Bangsa ini dapat berupa
A. ekonomi
membayar pajak tepat waktu
B. Kedaulatan Bangsa
Mengabdi sebagai TNI dan polri
C. Keutuhan NKRI
Mengabdi sesuai dengan profesinya, dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila
Oleh karena itu, warga negara harus setiap saat Mampu mempertahankan kedaulatan secara penuh, tidak terprovokasi pancingan adu domba dan tindakan kriminal yang mengancam integrasi nasional.
Hal tersebut merupakan tindakan kewarganegaraan yang harus tumbuh mengakar dalam kehidupan generasi penerus Bangsa.
=> contoh rela berkorban dalam lingkup rescuer mengabdi sesuai dengan profesinya
link Relevan
brainly.co.id/tugas/16227558
Mapel PPKn
Kelas 10
Materi : Bela Negara
Kata kunci: Hakikat Bela Negara
Kode Soal 9
Kode Kategorisasi: 10.9