Apakah sifat hakikat negara itu
Sifat hakitat negara merupakan Keberadaan suatu negara menjadi penting manakala rakyat membutuhkan wadah yang dapat menjamin kelangsungan hidup mereka.
sifat hakikat negara
1. negara bersifat memaksa maksudnya negara bisa memaksa warga negaranya untuk mentaati Segala peraturan dan perundangan yg berlaku,
2. negara bersifat monopoli maksudnya negara menguasai SDA yg pemanfaatan untuk kesejahteraan rakyat
3. negara bersifat menyeluruh/mencakup semua bahwa setiap negara memiliki kewenangan untuk memberlakukan semua peraturan yang telah dibuat oleh negara tersebut dan diperuntukkan oleh seluruh warga negara tanpa terkecuali atau tanpa adanya diskriminasi. Sifat ini juga disebut dengan sifat totalitas, sebagai contoh adalah semua warga negara harus membayar pajak, semua warga negara wajib untuk melakukan upaya bela negara dsb