Apakah terdapat hubungan antara volume paru-paru dengan frekuensi pernapasan jelaskan

Posted on

Apakah terdapat hubungan antara volume paru-paru dengan frekuensi pernapasan jelaskan

jawaban

hubungannya adalah bila paru paru kita volumenya normal maka frekuensi pernapasan kita juga normal 16-20 kali per menit (dewasa). sedangkan pada bayi 22-40 kali permenit. penyebab tidak samanya frekuensi tersebut adalah ukuran paru paru bayi lebih kecil dari orang dewasa sehingga frekuensi pernapasannya lebih cepat.

selain itu pada orang yg mengalami gangguan paru paru biasanya pernapasannya lebih cepat. karena terdapat sesuatu yg menyumbat dan memenuhi paru parunya (penyakit/kuman) sehingga pernapasannya tidak normal

kesimpulan :

semakin kecil ukuran paru paru seseorang maka semakin cepat frekuensi pernapasannya. dan sebaliknya semakin besar ukuran paru paru seseorang maka semakin lambat frekuensi paru parunga