apakah yang dimaksud dengan pengamatan (observasi)? jelaskanlah jenis jenis pengamatan beserta contohnya!
Jenis pengamatan :
1. Pengamatan kualitatif
Merupakan pengamatan yang dilakukan menggunakan pancaindra.
Contoh : mengamati laju pertumbuhan tanaman
2. Pengamatan Kuantitatif
Merupakan pengamatan yang dilakukan dengan menggunakan alat bantu.
Contoh : mengamati bakteri ( menggunakan mikroskop / alat bantu )