Apakah yang dimaksud dengan protein globin?
Jawaban Terkonfirmasi
Pengertian protein globin adalah : salah satu golongan protein yang tidak larut dalam air, mudah terkoagulasi oleh panas, mudah larut dalam larutan garam dan membentuk endapan dengan konsentrasi garam yang tinggi.
Globulin adalah kelompok protein yang digunakan untuk produksi antibodi. Protein dibuat dari asam amino dan menjadi bagian penting dari semua sel dan jaringan. Ada berbagai macam protein dalam tubuh dengan fungsi yang berbeda. Contoh protein adalah enzim-enzim, beberapa hormon, hemoglobin (transportasi oksigen), LDL (transportasi kolesterol), fibrinogen (pembekuan darah),