Arti pancaran dan kalimat.pliss di jawab​

Posted on

Arti pancaran dan kalimat.pliss di jawab​

Jawaban :

Arti pancaran adalah

yang dipancarkan (disemburkan, dikeluarkan)

siaran (radio, televisi)

turunan; keturunan (anak cucu)

hasil (cara) mema

Pancaran sinar bulan mala mini membuat jalanan Nampak kuning keemasan. Pancaran air berkekuatan rendah keluar dari lokasi penambangan timah. Pancaran sinar petromak membuat suasana menjadi syahdu. Pancaran sinar matahari saat terbenam membuat air laut tampak indah

Pembahasan:

Kata pancaran berasal dari kata pancar yang memperoleh imbuhan -an.

Arti pancar (kata kerja) adalah sembur ke luar.

Kata pancaran berbentuk kata benda atau nomina, yang mempunyai arti yang berbeda tergantung pada kalimat secara keseluruhan.

Contoh kata pancaran dalam kalimat

Cahaya yang dipancarkan dari lampu itu terlalu terang.

Pancaran televisi tidak sampai ke desa kami.

Hak waris telah dibagikan ke seluruh pancaran keluarga itu dengan adil.

Pancaran air dari selang itu tidak terlalu deras.

Maaf klo salah kak ….

Jangan lupa jadikan jawaban terbaik ya kak 🙂

Dan jangan lupa folow ya kak:)

Semoga dapat membantu 🙂