Asas dari pengelolaan lingkungan adalah​

Posted on

Asas dari pengelolaan lingkungan adalah​

Jawaban:

Asas keadilan “bahwa perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup harus memcerminkan keadilan secara proporsional bagi setiap warga negara, baik lintas daerah, lintas generasi, maupun lintas gender.

1.Asas tanggung jawab negara negara menjamin pemanfaatan sumber daya alam memberikan manfaat yang sebesar-besarnya bagi kesejahteraan dan mutu hidup rakyat, baik generasi masa kini maupun generasi masa depan”, Negara menjamin hak warga negara atas lingkungan hidup yang baik dan sehat”, Dan :negara mencegah dilakukannya kegiatan pemanfaatan sumber daya alam yang menimbulkan pencemaran dan/atau kerusakaan lingkungan hidup”.

2.Asas kelestarian dan keberlanjutan “bahwa setiap orang memikul kewajiban dan tanggung jawab terhadap generasi mendatang dan terhadap sesamanya dalam satu generasi dengan melakukan upaya pelestarian daya dukung ekosistem dan memperbaiki kualitas lingkungan hidup.

3.Asas keserasian dan keseimbangan “bahwa pemaanfaatan lingkungan hidup harus memperhatikan berbagai aspek seperti kepentingan ekonomi, sosial budaya, dan perlindungan serta pelestarian.

semoga membantu ya kk ku:)