ash-shamad adalah asma allah yang berarti maha dibutuhkan,perilaku yang bisa kita contoh dari asma tersebut adalah kita saling
Jawaban:
Membutuhkan pertolongan terutama kepada Allah swt. Dan juga membutuhkan pertolongan manusia.
Penjelasan:
As Shamad artinya maha dibutuhkan, maka dari itu kita bisa menyimpulkan bahwa setiap manusia tidak dapat hidup tanpa pertolongan Allah dan juga menyatakan bahwa manusia itu lemah tanpa pertolongan Allah.
Dibaca lagi referensi dan bukunya ya.. Semangat
Semoga membantu
Jawaban:
•Meminta sesuatu yang baik hanya kepada Allah SWT.
•Selalu berikhitar dalam melakukan kebaikan.
•Saling berusaha membantu saudara yang kesusahan.
•Menjadi berguna bagi sesama umat.
•Meminta kemudahan hanya kepada Allah SWT saat mengalami kesulitan.