Aula di desa Sukamakmur berbentuk balok dengan ukuran panjang 15 meter, lebar 9 meter.

Posted on

dan tinggi 7 meter. Aula tersebut akan dicat dengan warna merah di mana biaya catnya adalah
Rp.25.000,00 per meter persegi. Hitunglah seluruh biaya yang diperlukan untuk pengecatan!
Jawab:​

Aula di desa Sukamakmur berbentuk balok dengan ukuran panjang 15 meter, lebar 9 meter.

Jawaban:

LP = 2 × (p × l) + ( p × t ) + ( l× t)

= 2 × ( 15 × 9) + ( 15 × 7) + ( 9 × 7).m²

= 2 × ( 135 + 105 + 63). m²

= 2 × 303 .m²

= 606 m²

biaya pengecatan= 606 m² × Rp25.000,00

= Rp15.150.000,00

semoga membantu:)

#sejutapohon