Aulia menggunakan es batu bersuhu -2 derajat C dari kulkas dan meletakkannya di sebuah baskom. kemudian es batu mencair dan suhunya menjadi 20 derajat C.hitung kenaikan suhu es batu?
Jawab:
22° C kak.
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Kenaikan suhu = 20°C – (-2)
= 20 + 2
= 22°C sekian kak. Dicek lagi ya.
Jawaban:
22⁰C
Penjelasan dengan langkah-langkah:
-20 -(-2)
-20 + 2
= 22⁰C
Semoga bermanfaat 🙂