a. 18.822 cm²
b. 18.832 cm²
c. 18.888 cm²
d. 18.898 cm²
Ayah akan mengecat pilar rumah yang berbentuk tabung, dengan jari-jari 14 cm dan tinggi 200 cm. Luas permukaan yang akan dicat ayah yaitu…
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui !!
π : 22/7
t : 200 cm
r : 14 cm
jawab :
L = 2πr (r+t)
= 2×22/7×14 ( 14+200)
= 2×22×2 ( 14+200)
L = 88 × 214
L = 18.832 cm²
jadi, luas permukaan yang akan dicat ayah adalah 18.832 cm² (B)
SEMOGA BERMANFAAT TERIMAKASIH