Ayah membeli sebuah celana dengan harga Rp200.000 dan mendapat diskon 20% uang yang harus dibayar oleh ayah adalah
Jawaban:
harga : Rp. 200.000
diskon : 20%
dit: yang harus dibayar
jb: 20% × Rp. 200.000
=20/100 × Rp. 200.000
= 4000.000/100
= Rp 40.000
Jawaban:
Rp. 160.000
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Harga diskon
Rp. 200.000 × 20%
Rp. 200.000 × 20/100
Rp. 40.000
yg harus dibayar ayah
Rp. 200.000 – Rp. 40.000 = Rp. 160.000