B. Nama-nama dataran rendah di pulau jawa
Jawaban:
Nama nama dataran rendah di pulau Jawa
Letak astronomis Pulau Jawa dan Madura Terletak di antara 113°48′10″ – 113°48′26″ BT dan 7°50′10″ – 7°56′41″ LS
Penjelasan:
Dataran rendah adalah suatu hamparan tanah lapang dengan ketinggian yang relatif rendah yaitu tidak lebih dari 200 meter di atas permukaan laut yang biasanya ditemukan di sekitar pantai.
Nama Dataran rendah yang ada di Pulau Jawa :
Dataran rendah Surakarta
Terletak di Provinsi Jawa Tengah dengan ketinggian 95 meter sampai 105 meter di atas permukaan laut.
Dataran rendah Semarang
Dataran rendah ini mempunyai ketinggian berkisar antara 0 sampai 3,5 meter di atas permukaan laut dan berbatasan langsung dengan Laut Jawa.
Dataran rendah Madiun
Terdapat di Kota Madiun, Provinsi Jawa Timur. Dataran rendah Madiun berada pada ketinggian antara 63 meter sampai dengan 67 meter dari atas permukaan air laut.