b. Х Seorang pekerja rel berdiri di samping ujung depan suatu rangkaian kereta api yang panjangnya 120 m. Kemudian kereta api mulai bergerak dari diam dengan percepatan 1,2 m sa kecepatan ujung belakang kereta saat melewati pekerja rek adalah A. 6 m s D 12V2 m/s B. 8V2 ms E. 15 m/s C. 10 m/s​

Posted on

b. Х Seorang pekerja rel berdiri di samping ujung depan suatu rangkaian kereta api yang panjangnya 120 m. Kemudian kereta api mulai bergerak dari diam dengan percepatan 1,2 m sa kecepatan ujung belakang kereta saat melewati pekerja rek adalah A. 6 m s D 12V2 m/s B. 8V2 ms E. 15 m/s C. 10 m/s​

Jawaban:

semoga bermanfaat jadikan jawaban terbaik ya

Penjelasan:

Vo (kecepatan awal) = 0

s (jarak) = 120 m

a (percepatan) = 1,2 m/s²

ditanya : Vt (kecepatan akhir) …?

jawab :

Vt² = Vo² + 2.a.s

Vt² = 0² + 2.1,2.120

Vt² = 288

Vt = √288 = 12√2 m/s