Bacalah paragraf berikut!Mewajibkan warga negara untuk mengikuti pendidikan dasar 9 tahun merupakan satu di antara upaya pemerintah untuk memperbaiki pendidikan di negara kita. Pemerintah juga berupaya memberikan kemudahan akses pendidikan dengan beasiswa untuk siswa berprestasi. Upaya pemerintah yang lain sebagai contoh memperbaiki fasilitas pendidikan misalnya memperbaiki gedung-gedung sekolah yang rusak, memberikan bantuan buku gratis, menyediakan pengajar-pengajar atau guru yang profesional.Kata kunci dari paragraf tersebut adalah ….

Posted on

A. Upaya pemerintah

B. Kewajiban pemerintah

C. Fasilitas pendidikan

D. Pendidikan dasar

Bacalah paragraf berikut!Mewajibkan warga negara untuk mengikuti pendidikan dasar 9 tahun merupakan satu di antara upaya pemerintah untuk memperbaiki pendidikan di negara kita. Pemerintah juga berupaya memberikan kemudahan akses pendidikan dengan beasiswa untuk siswa berprestasi. Upaya pemerintah yang lain sebagai contoh memperbaiki fasilitas pendidikan misalnya memperbaiki gedung-gedung sekolah yang rusak, memberikan bantuan buku gratis, menyediakan pengajar-pengajar atau guru yang profesional.Kata kunci dari paragraf tersebut adalah ….

Jawaban:

A. Upaya Pemerintah

Penjelasan:

MAAF JIKA SALAH(๑╹◡╹๑)ノ♬