Pada hari Minggu Siti dan Lani bersepeda menyusuri Jalan pedesaan.Siti dan Lani bersepeda sambil menikmati pemandangan di pedesaan yang masih terlihat hijau oleh pepohonan.Banyaknya pohon membuat udara di pedesaan terasa sejuk dan segar.Selain itu udara di pedesaan masih belum tercemar oleh polusi. Siti dan Lani senang sekali bersepeda di pedesaan.
1. Ide pokok atau gagasan utama dari bacaan diatas adalah………..
2. Di pedesaan udara masih terasa sejuk dan segar karena……
3. Tokoh dalam cerita diatas adalah……..
4. Kalimat utama dari paragraf di atas terletak di……….. paragraf
5.Inti pembahasan dari suatu teks disebut…….
Tolong dong dijawab no 1-4 nanti yg jawab semuanya akan aku follow yaa…..
Makasihhh…….
Bacalah teks bacaan di bawah ini untuk menjawab soal nomor 1 – 4
Jawaban:
1. Pada hari Minggu Siti dan Lani bersepeda menyusuri jalan pedesaan.
2.Terdapat banyak pohon dan udara belum tercemar.
3. Siti dan Lani.
4. Paragraf pertama.