Badan kepariwisataan internasional adalah

Posted on

Badan kepariwisataan internasional adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Badan Kepariwisataan Dunia adalah World Tourism Organization (WTO).

Pembahasan :

Apa yang dimasud WTO ?

World Tourism Organization (WTO) adalah organisasi kepariwisataan milik dunia yang berada di bawah naungan PBB. WTO ini mencakup negara-negara yang memiliki potensi untuk menyelenggarakan sektor pasriwisata. World Tourism Organization ini berkantor pusat di Spanyol tepatnya di Kota Madrid. Sistem kepemimpinan dalam WTO ini memiliki ketua yang menjabat dalam kurun waktu yang tidak ditentukan, yang saat ini masih dipimpin dari seorang ahli pariwisata dari Yordania.

Apakah Indonesia masuk dalam WTO ?

Indonsia tentunya masuk ke dalam WTO ini dikarenakan Negara Indonesia banyak menyediakan sektor kepariwisataan yang besar dan tersebar. Bahkan, Indonesia ini masuk dalam 30 besar negara yang paling sering dikunjungi dengan pengunjung yang hampir mencapai 13 juta pengunjung setiap tahunnya yang tentunya akan menambah devisa negara. Negara dengan jumlah pengunjung terbesar saat ini masih dipegang oleh Perancis sebagai peringkat pertama.

Detail Soal :

Kelas : 9

Mata Pelajaran : IPS

Kode Soal : 10

Materi : Bab 14 – Internasional dan Peran Indonesia dalam Dunia Internasional

Kata Kunci : WTO; Organisasi Kepariwisataan Dunia

Kode Kategorisasi : 9.10.14

Pelajari Lebih Lanjut :

#OptiTeamCompetition

#TingkatkanPrestasimu