Bagaimana cara agar setiap daerah bisa saling bekerjasama dan saling menopang satu sama lain ?​

Posted on

Bagaimana cara agar setiap daerah bisa saling bekerjasama dan saling menopang satu sama lain ?​

➡️ Bagaimana caa agar setiap daerah bisa saling bekerjasama dan saling menopang :

  1. Menunjukkan sikap Toleransi → Di masyarakat sikap toleransi itu penting. Pentingnya menghargai latar belakang yang berbeda akan membuat kamu rukun. Begitu kerukunan terwujud, untuk bekerjasama dengan orang lain pun akan lebih mudah.
  2. Hargai Perbedaan → Seperti yang kita singgung di atas, bahwa sebagai orang Indonesia kita perlu dalam menghargai perbedaan yang ada. Baik itu berbeda secara agama, suku, budaya dan bahasa tapi di Indonesia kita tetap bersaudara.
  3. Sikap Tenggang Rasa → Tenggang rasa adalah sikap hidup dalam ucapan, perbuatan yang menghargai dan menghormati orang lain.