Bagaimana cara bernapas ikan lumba lumba…….​

Posted on

Bagaimana cara bernapas ikan lumba lumba…….​

Sistem pernafasan lumba- lumba juga mirip dengan manusia, yaitu dengan paru-paru, bukan insang seperti kebanyakan ikan. Seperti manusia, sebelum menyelam, lumba- lumba menghirup udara dan menahannya di dalam paru-paru. Saat mereka muncul dari kedalaman air, beberapa meter sebelum mencapai permukaan, mereka akan menghembuskan udara dengan kuat melalui lubang udara mereka.

Jawaban:

Bayi lumba-lumba yang baru lahir akan dibawa ke permukaan oleh induknya agar bisa menghirup udara. Lumba-lumba perlu naik ke permukaan untuk bernapas supaya tetap hidup. Lumba-lumba bernapas melalui lubang udara yang terletak di atas kepalanya

semoga membantu;)