Bagaimana cara mengatasi pembangunan menurut John Maynard Keynes
Menurut John Maynard Keynes bahwa terdapat siklus perputaran uang yang berlaku dalam masyarakat secara terus-menerus. Namun saat terjadi suatu kontraksi (inflasi), masyarakat cenderung untuk menahan uang sehingga membuat siklus perputaran uang berhenti dan terputus sehingga membuat hambatan pembangunan.
Untuk mengatasi hal tersebut maka John Maynard Keynes mendesak adanya peran pemerintah untuk melakukan intervensi/ tekanan sehingga membuat pembangunan dapat terus berjalan dan tidak mengandalkan sektor swasta secara terus-menerus
dengan cara mendesak kepada pemerintah untuk melakukan intervensi/
tekanan sehingga membuat pembangunan dapat terus berjalan dan tidak
mengandalkan sektor swasta secara terus-menerus
Semoga Membantu