Bagaimana cara mengerjakan soal skala jarak pada peta?
Jawaban Terkonfirmasi
Misalnya skala 1 : 50 pada peta adalah setiap 1cm pada peta, jarak aslinya adalah 50cm.
Skalanya akan menentukan perbandingan jarak di peta dengan jarak sebenarnya.
Semoga Bermanfaat! 🙂
Jika puas dengan jawaban saya, tolong berikan saya terima kasih dan memilih jawaban saya sebagai jawaban terbaik (atau "Mark as Brainliest") Makasih❤ 😀
Skala=jarak pada peta : jarak sebenarnya