Bagaimana cara menghargai pekerjaan orang pada gambar tersebut?Jawab:
Jawaban:
Kita dapat menghargainya dengan cara bersikap baik dan ramah kepada mereka.
Penjelasan:
Bersikap baik dan ramah wajib kita terapkan dalam kehidupan sehari – hari. Baik itu kepada diri sendiri maupun kepada orang lain. Contohnya seperti gambar diatas, setiap pekerjaan pasti memiliki kekurangan dan kelebihan masing – masing, kita sebagai makhluk sosial harus bisa saling menghargai dan menghormati antar sesama salah satunya dengan cara bersikap baik dan ramah.