Bagaimana cara penyebaran biji tanaman
Jawaban:
-Gravitasi Dengan adanya gravitasi membantu untuk penyebaran biji bijian
-Hidrokori atau air juga membantu untuk memberi pertumbuhan pada biji tanaman
-Zookiri (hewan) yaitu dengan cara hewa mengambil biji tersebut lalu bijinya dimakan sebagian tapi karena bijinya terkena tanah akhirnya biji bisa tumbuh
-Antropokori(Manusia)manusia bisa menumbuhkan biji dengan cara membuat alat kimia yg mendukung dalam proses pertumbuhan biji