Bagaimana cara penyelesaian dari persamaan linear dengan cara substitusi 2a+3=5
Jawaban Terkonfirmasi
2a + 3 = 5
2a = 5 – 3
2a = 2
a = 2 : 2
a = 1
Jawaban Terkonfirmasi
Itu kayaknya ga perlu disubstitusi lagi deh.. itu saja sudah cukup…
Pertama kita pindahkan dahulu agar 1 suku untuk koefisien atau variable, yang satu lagi untuk angka.
Dengan memindahkan sesuatu ke suku lain, maka kedudukannya berbeda
Misal
a+b=c
jadi a=c-b , b=c-a ,
Jadi solusi dari persamaan 2a+3 =5
2a=5-3
2a=2, setelah ini , ini belum selesai, cari ke bentuk paling sederhana
2a=2, berarti a=2 dibagi oleh 2= 1