Bagaimana energi ionisasi dalam tabel periodik unsur
Jawaban:
- Dalam suatu deret golongan, jika nomor massa semakin besar maka energi ionisasi akan semakin kecil.
- Dalam suatu deret periode, jika nomor massa semakin besar, maka energi ionisasi semakin besar.
Mengapa demikian ?
Karena, apabila jari-jari suatu atom semakin besar, partikel yang ada di kulit terluar atom tersebut dapat lebih mudah tertarik masuk ke atom lainnya, karena gaya tarik inti atom yang lemah jika dirasakan oleh kulit atom terluar tersebut.
Namun, apabila jari-jari semakin kecil, maka gaya tarik inti atom terhadap atom tersebut semakin besar sehingga semakin sulit ditarik oleh atom lainnya, dan apabila tertarik itupun diperlukan energi yang sangat besar.
Elektron yang berada pada kulit terluar ini disebut dengan elektron valensi.
DETAIL SOAL :
Kelas : 10
Materi : Struktur Atom dan Tabel Periodik
Kata Kunci : Sifat-Sifat Sistem Periodik Unsur
Kode Soal : 7 (KIMIA)
Kode Kategorisasi: 10.7.2