Bagaimana manfaat perdagangan internasional bagi perekonomian indonesia !​

Posted on

Bagaimana manfaat perdagangan internasional bagi perekonomian indonesia !​

Jawaban:

1)Menjalin Hubungan Antar Negara Menjadi Lebih Harmonis.Hubungan antar negara dapat menjadi lebih harmonis dengan dilakukan perdagangan internasional. Hal ini dikarenakan hubungan internasional dapat memberikan keuntungan bagi negara dalam bidang politik dan ekonomi.

2)Memenuhi Kebutuhan Suatu Negara dalam suatu negara terkadang ada beberapa barang atau jasa yang tidak dapat diproduksi oleh negara tersebt ada banyak faktor yang mempengaruhi hasil produksi suatu negara antara lain kondisi geografi, kondisi cuaca, iklim dan tingkatan iptek yang dikuasai oleh sumber daya manusia dari suatu negara.

3)Memperoleh Keuntungan Dari Spesialisasi Barang

Yang dimaksud disini adalah terkadang beberapa negara memproduksi barang yang sama. Misalkan saja Jepang memproduksi sepeda motor begitu pula dengan India yang juga memproduksi sepeda motor…