Bagaimana menabung di bank sebesar Rp1.000.000 dengan perjanjian bunga tunggal 15% setiap tahun berapakah bunga selama 5 tahun dan berapa jumlah uang pak sakimin selama 5 tahun​

Posted on

Bagaimana menabung di bank sebesar Rp1.000.000 dengan perjanjian bunga tunggal 15% setiap tahun berapakah bunga selama 5 tahun dan berapa jumlah uang pak sakimin selama 5 tahun​

Jawaban:

1thn Rp. 1.150.000

2thn Rp. 1.300.000

3thn Rp. 1.450.000

4thn Rp. 1.600.000

5thn Rp. 1.750.000

Penjelasan dengan langkah-langkah:

1thn = 1000000 x 12/12 x 15/100

1thn = 1000000 x 15/100

1thn = 10000 x 15

1thn = 150000

1.000.000 + 150.000 = 1.150.000

2thn = 1000000 x 24/12 x 15/100

2thn = 2000000 x 15/100

2thn = 20000 x 15

2thn = 300000

1.000.000 + 300.000 = 1.300.000

3thn = 1000000 x 36/12 x 15/100

3thn = 3000000 x 15/100

3thn = 30000 x 15

3thn = 450000

1.000.000 + 450.000 = 1.450.000

4thn = 1000000 x 48/12 x 15/100

4thn = 4000000 x 15/100

4thn = 40000 x 15

4thn = 600000

1.000.000 + 600.000 = 1.600.000

5thn = 1000000 x 60/12 x 15/100

5thn = 5000000 x 15/100

5thn = 50000 x 15

5thn = 750000

1.000.000 + 750.000 = 1.750.000