Bagaimana menentukan panjang dari sebuah lingkaran jika jari-jari 5cm?

Posted on

Bagaimana menentukan panjang dari sebuah lingkaran jika jari-jari 5cm?

Jawaban:

d=2kali jari-jari

d=2kali-kali 5sama dengan sepuluh

Penjelasan dengan langkah-langkah:

maaf kalau salah

Jawaban:

31,4 cm

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Dalam ilmu geometri, keliling lingkaran adalah panjang yang mengelilingi lingkaran tersebut. Artinya, keliling lingkaran adalah panjang lingkaran jika lingkaran tersebut dibuka dan diluruskan dalam bentuk ruas garis. Atau mudahnya panjang lingkaran = keliling lingkaran

Diketahui r = 5 cm / d = 10 cm

Keliling lingkaran = 2πr /πd

Panjang lingkaran = 3,14 x 10

Panjang lingkaran = 31,4 cm