Bagaimana penerapan sebuah kebiasaan yang tidak tertulis ini yang kemudian menjadi sebuah norma hukum yang tidak tertulis dalam sistem peradilan di Indonesia

Posted on

Bagaimana penerapan sebuah kebiasaan yang tidak tertulis ini yang kemudian menjadi sebuah norma hukum yang tidak tertulis dalam sistem peradilan di Indonesia

Jawaban Terkonfirmasi

Penerapan hukum tidak tertulis diakui keberadaannya pada Pasal 18 ayat 2 Undang-Undang Dasar 1945. Pasal tersebut mengakui keberadaan hukum tidak tertulis. Pada penerapannya hukum tidak tertulis dapat dijadikan yurisprudensi apabila dilakukan penelitian yang lebih dalam pada beberapa unsur. Hukum tersebut bisa menjadi pertimbangan hakim dalam pengadilan di Indonesia.

Pembahasan

Hukum tidak tertulis merupakan hukum terciptakan dari kehidupan masyarakat adat atau juga praktik ketatanegaraan konverasi. Contoh dari hukum ini adalah hukum adat dan hukum agama.

Pada penerapan hukum ini, bisa dijadikan bahan yurisprudensi jika dilakukan penelitian yang lebih mendalam. Ini dikarenakan pada Pasal 18 Ayat 2 Undang-Undang Dasar 1945 mengakui keberadaan hukum tidak tertulis. Hukum ini bisa dijadikan pertimbangan hakim dalam memberikan keputusan dalam pengadilan di Indonesia.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang "Hukum tidak Tertulis" pada brainly.co.id/tugas/4592214

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1