Bagaimana peran indonesia dalam menciptakan perdamaian dunia melalui organisasi kehidupan
Peran di PBB
Salah satu diantaranya adalah mengirim pasukan perdamaian yang dinamakan Pasukan Garuda. Sudah ada 10 pasukan yang dikirim untuk misi perdamaian, seperti di Somalia, Vietnam, dan negara Timur Tengah
Peran di Gerakan Non Blok (GNB)
Indonesia tergabung di GNB karena tidak memihak blok manapun saat perang dingin.
Peran di ASEAN
Sudah tidak asing lagi ya. Menjadi salah satu dari 5 pendiri ASEAN bersama Malaysia, Singapura, Filipina, dan Thailand. Akhirnya tersebar keseluruh wilayah asia tenggara. Peran Indonesia sendiri sudah banyak seperti dalam ekonomi dan sosial
Peran di Konferensi Asia-Afrika (KAA)
Menjadi tuan rumah KAA pertama untuk membahas hubungan antara negara-negara di wilayah Asia dan Afrika