Bagaimana perasaan Lala setelah memutuskan akan memberikan bajunya kepada kiki

Posted on

Bagaimana perasaan Lala setelah memutuskan akan memberikan bajunya kepada kiki

Jawaban Terkonfirmasi

Perasaan merupakan suatu keadaan yang dirasakan dalam diri seseorang, seperti perasaan marah, senang, kesal, bimbang, dan lain sebagainya. Sedangkan memberi merupakan suatu kegiatan memberikan sesuatu kepada orang lain dengan tujuan untuk mempererat tali persaudaraan. Sehingga dapat dipahami bahwasannya perasaan Lala setelah memutuskan akan memberikan bajunya kepada kiki yaitu senang atau bahagia.

Pembahasan :

  1. Perasaan merupakan suatu keadaan yang dirasakan dalam diri seseorang, seperti perasaan marah, senang, kesal, bimbang, dan lain sebagainya. Dalam kehidupan sehari-hari, setiap orang pasti mengalami perasaan yang berubah-ubah tergantung pada situasi dan kondisi yang sedang dialami.
  2. Memberi merupakan suatu kegiatan memberikan sesuatu kepada orang lain dengan tujuan untuk mempererat tali persaudaraan. Umumnya setelah seseorang melakukan kegiatan ini pasti merasa senang karena dapat membantu saudara yang sedang kesusahan. Oleh karena itu, memberi merupakan suatu kegiatan yang dianjurkan dalam kehidupan sosial.
  3. Perasaan dan memberi merupakan 2 hal yang berkaitan erat ketika seseorang melakukan kegiatan berbagi. Setiap orang yang selesai melakukan kegiatan berbagi pasti memiliki perasaan yang jauh lebih senang atau bahagia karena mampu memberi seseorag yang membutuhkan bantuannya.

Pelajari Lebih Lanjut

Detail Jawaban

Kelas : SD

Mapel : B. Indonesia

Bab : –

Kode : –

#AyoBelajar

#SPJ3