Bagaimana pola teks laporan?

Posted on

Bagaimana pola teks laporan?

Jawaban Terkonfirmasi

1.Laporan berbentuk formulir atau matriks, yaitu laporan yang tinggal mengisi pada blangko yang disediakan.
2. Laporan berbentuk memorandum atau nota, yaitu
laporan yang diuraikan secara singkat. Laporan ini dibuat dalam rangka
proses hubungan kerja antara atasan dan bawahan atau antar-unsur-unsur
dalam suatu instansi.
3. Laporan berbentuk surat, yaitu laporan yang
diuraikan lebih panjang dari memorandum sebagaimana uraian dalam bentuk
surat biasa. Jenis laporan ini dapat dipergunakan untuk bermacam-macam
topik.
4. Laporan berbentuk naskah, yaitu laporan yang panjang, biasanya disusun seperti makalah. Materi laporan dibagi menjadi beberapa topik dan subtopik.
5. Laporan berbentuk buku, yaitu laporan yang disusun dalam bentuk buku.

Jawaban Terkonfirmasi

terdiri dari: Definisi umum ,deskripsi bagian ,deskripsi manfaat.

semoga bermanfaat