Bagaimana proses pembentukan kulit bumi menurut teori laurasia-gondwana?

Posted on

Bagaimana proses pembentukan kulit bumi menurut teori laurasia-gondwana?

Awalnya bumi terdiri atas satu benua yg sangat besar yaitu laurasia utara dan gondwana selatan,kedua benua ini bergeser perlahan lahan akhirnya pecah menjadi lebi kecil, laurasia terbagi menjadi amerika utara asia.,dan eropa sedangkan gondwana terpecah menjadi amerika,australia dan afrika

Pada awalnya bumi terdiri atas dua benua yang sangat besar, yaitu laurasia disekitar kutub utara dan gondwana disekitar kutub selatan bumi.
dalam sejarah perkembangan planet bumi, sekitar 65 juta tahun lalu, laurasia merupakan moyang benua benua yang saat ini letaknya di sebelah utara ekuator (belahan bumi utara), meliputi eurasia,Amerika Utara, dan Pulau Pulau kecil di sekitar nya. adapun gondwana merupakan moyang kepada benua benua di belahan bumi selatan, meliputi amerika selatan, Afrika, sub benua india, Australia, dan Antartika. hingga terbentuk lah benua benua yang kita saksikan ini.

jadikan jawaban terbaik. semoga membantu